Pengertian Aset dan Jenis-jenisnya
Pertama kali tahu tentang jenis-jenis aset yaitu ketika saya menjadi mahasiswa di salah satu universitas negeri di Kota Malang. Waktu itu ada mata kuliah kewirausahaan yang dibimbing oleh Drs. Sulthon. Beliau mengajar dengan penuh semangat, energik, dan masuk banget ke otak bawah sadar saya, hehehe. …